Ingin Wajah Mulus Bebas Jerawat? Cobalah Konsumsi Olahan 3 Jus ini!


Ilustrasi Jus-silviarita-Pixabay

SEPUTAR SURABAYA - Jerawat merupakan salah satu masalah yang sering dialami oleh semua orang khusunya remaja. Banyan yang mencari solusi terkait cara mengatasi dan menghilangkan jerawat pada wajah. Menghilangkan jerawat dengan cara alami, yaitu mengkonsumsi jus.

Wajah mulus bebas jerawat adalah impian semua orang. Sayangnya masalah wajah yang satu ini tidak bisa terjadi pada siapa saja, tanpa ada harapan.

Kemunculan jerawat pada wajah menyebabkan seseorang tidak percaya diri atau minder.

(BACA JUGA: Tak Hanya Bagus untuk Mata! Ini Manfaat Jus Wortel, Nomor 2 Bikin Kaget )

Banyak faktor yang menyebabkan timbulnya jerawat pada wajah, baik karena makanan, perawatan yang tidak sesuai dan produksi minyak yang berlebihan diwajah.

Banyak tips dan cara agar jerawat tidak muncul di wajah, seperti yang paling sederha yaitu rajin mencuci muka, memilih perawatan muka yang sesuai dengan kulit atau mengunjungi dokter agar mendapatkan penanganan yang baik dan lengkap. Tidak hanya menghilangkan jerawat dengan cara mengkonsumsi jus juga dapat menghilangkan jerawat

(BACA JUGA: Benarkah Konsumsi Jus Buah dan Sayur Setiap Hari Tidak Penuh Standar Gizi? Begini Penjelasan Ahli )

Dilansir dari Youtube Elanie Hanafi mengkonsumsi 3 jenis jus berikut ini bisa menjadi pilihan untuk mengatasi jerawat.

`
Kategori : Kesehatan