15 Soal Pilihan Ganda PKN Kelas 1 SD Kurikulum Merdeka, Lengkap Disertai Kunci Jawaban
Kumpulan Soal [email protected]
SEPUTAR SURABAYA - Simak inilah Soal-Soal mata pelajaran Pkn untuk Kelas 1 Sd Kurikulum Merdeka lengkap dengan kunci jawaban.
Latihan soal merupakan salah satu cara untuk memperalam pemahaman siswa terkait materi yang telah di ajarkan. Soal ini mengacu pada Kurikulum Merdeka yakni materi tentang butir-butir pancasila.
Model soal berupa Pilihan Ganda lengkap dengan kunci jawabannya, namun perlu diketahui bahwa kunci jawaban ini bersifat terbuka sehingga memungkinkan siswa mencari jawaban terbaik.
(BACA JUGA:15 Soal Essay Biologi Kelas 11 SMA Kurikulum 2013 Materi Sistem Pencernaan Manusia Disertai Kunci Jawaban)
Simak ini ulasan selengkapnya soal PKN Kelas 1 SD Kurikulum Merdeka:
1. Pancasila berasal dari kata panca dan sila. Kata “Panca” mempunyai arti ...
a. Tiga
b. Empat
c. Lima
Jawaban: c. Lima
2. Bunyi sila kedua Pancasila adalah ...
a. Persatuan Indonesia
b. Kemanusiaan yang adil dan beradab
c. Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia
Jawaban: b. Kemanusiaan yang adil dan beradab
(BACA JUGA:20 Soal UH Biologi Kelas 11 SMA Kurikulum 2013 Bab 6: Sistem Sirkulasi Darah Manusia, Beserta Kunci Jawaban!)
3. Sila kelima Pancasila mengajarkan kita tentang ….
a. kemanusiaan
b. keadilan
c. persatuan
Jawaban: b. keadilan
4. Lambang sila pertama Pansila adalah….
a. pohon beringin
b. padi dan kapas
c. bintang
Jawaban: c. bintang
(BACA JUGA:10 Soal Bahasa Inggris Kelas 6 SD/MI Semester 1, Pilihan Ganda Beserta Kunci Jawabannya)
5. Sila kedua Pancasila mengajarkan kita tentang ….
a. ketuhanan
b. persatuan
c. kemanusiaan
Jawaban: c. kemanusiaan
6. Keadilan sosial bagi seluruh rakyat indonesia merupakan bunyi sila …. Pancasila.
a. kelima
b. keempat
c. kedua
Jawaban: a. kelima
7. Pada pancasila, sila kedua mengajarkan kita tentang ….
a. ketuhanan
b. persatuan
c. kemanusiaan
Jawaban: kemanusiaan
(BACA JUGA:20 Soal Sejarah Pilihan Ganda Kelas 10 SMA/MA Beserta Jawaban, Semester Ganjil Kurikulum Merdeka)
8. Simbol sila kelima Pancasila mempunyai latar yang berwarna ….
a. hitam
b. merah
c. putih
Jawaban: putih
9. Keadilan sosial bagi seluruh rakyat indonesia merupakan bunyi sila …. Pancasila.
a. kelima
b. keempat
c. kedua
Jawaban: kelima
10. Ketika ada temanmu yang beragama lain sedang beribadah, maka sikap kamu adalah ….
a. menggodanya
b. menertawakannya
c. menghormatinya
Jawaban: menghormatinya
(BACA JUGA:10 Soal Matematika Kelas 1 SD Pilihan Ganda Kurikulum Merdeka Operasi Hitung Bilangan Dilengkapi Jawaban)
11. Warna hitam pada simbol pancasila sila keemapat mempunyai makna ….
a. kejayaan
b. kesucian
c. keberanian
Jawaban: keberanian
12. Simbol pohon beringin berwarna …
a. hijau
b. emas
c. merah
Jawaban: hijau
13. Ketika ada temanmu yang beragama lain sedang beribadah, maka sikap kamu adalah ….
a. menggodanya
b. menertawakannya
c. menghormatinya
Jawaban: c. menghormatinya
(BACA JUGA:15 Latihan Soal Biologi Kelas 11 SMA Kurikulum 2013 Materi Sistem Gerak pada Manusia Model Pilihan Ganda)
14. Dasar negara Indonesia adalah ...
a. Pancasila
b. Burung garuda
c. Bhinneka Tunggal Ika
Jawaban: a. Pancasila
15. Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia adalah bunyi sila Pancasila yang ke ....
a. Pertama
b. Ketiga
c. Kelima
Jawaban: c. Kelima
(SS)