10 Soal Pilihan Ganda Bahasa Indonesia Kelas 11 SMA/MA/SMK Kurikulum Merdeka Beserta Kunci Jawabannya!
Bahasa [email protected]
SEPUTAR SURABAYA - Artikel ini memuat kumpulan soal pilihan ganda mata pelajaran Bahasa Indonesia Kelas 11 SMA/MA/SMK Kurikulum Merdeka.
Bagi Anda yang sedang kesulitan pada masa Penilaian Semester ini, Anda bisa menggunakan artikel ini sebagai referensi belajar.
Soal-soal ini juga tersaji beserta kunci jawaban yang diharapkan bisa menjadi bahan evaluasi belajar.
Kumpulan latihan soal yang disajikan ini berasal dari berbagai sumber yang dirangkum untuk dijadikan panduan belajar para siswa/siswi.
Selamat Belajar!
(BACA JUGA:10 Soal Pilihan Ganda Antropologi Kelas 11 SMA/MA/SMK Kurikulum 2013 Beserta Kunci Jawabannya!)
Berilah tanda silang (X) pada huruf a, b, c atau d pada jawaban yang paling benar!
1. Ciri bagian identifikasi pada struktur teks deskripsi di atas adalah ...
a. pernyataan yang berisi tanggapan personal
b. nama objek yang dibahas, lokasi, sejarah
c. simpulan umum atau tanggapan pribadi
d. merinci bagian-bagian yang dilihat
2. Dalam struktur cerita narasi, pengenalan nama tokoh, latar, dan konflik merupakan bagian ...
a. orientasi
b. komplikasi
c. resolusi
(BACA JUGA:10 Soal Pilihan Ganda Seni Budaya Kelas 11 SMA/MA/SMK Kurikulum 2013 Beserta Kunci Jawabannya!)
d. identifikasi
3. Cermati kutipan berikut!
Bahan: rimpang kencur sebesar ibu jari, garam secukupnya cara membuat; kencur diparut. Tambahkan secangkir air hangat. lalu peras dan disaring. Cara menggunakan kencur yang telah disaring biar mengendap, beri garam secukupnya kemudian diminum.
Kata yang menunjukan urutan kegiatan adalah …
a. Tambahkan
b. Secangkir Air
c. Biar Mengendaap
d. Sebesar ibu Jari
4. Bahasa yang digunakan dalam teks ceramah adalah ...
a. Ambigu
b. Rancu
c. Bahasa Gaul
(BACA JUGA:10 Soal Pilihan Ganda PJOK Kelas 11 SMA/MA/SMK Kurikulum 2013 Beserta Kunci Jawabannya!)
d. Efektif
5. Seseorang berpidato dengan cara menuliskan pokok-pokok pikiran yang akan disampaikan. Setelah itu, ia menyampaikan masalah yang telah disiapkannya itu dengan kata-katanya sendiri. Orang tersebut berpidato dengan menggunakan metode ...
a. Menghafal
b. Naskah
c. Ekstemporan
d. Serta merta
6. Kalimat berikut yang menggunakan partikel "lah" untuk menghaluskan nada perintah adalah ...
a. Tidak mengapalah kamu mengalah sesekali
b. ulangilah pekerjaanmu sekali lagi
c. dirimulah yang seharusnya menyelesaikan pekerjaan itu
(BACA JUGA:10 Soal Pilihan Ganda Kimia Kelas 11 SMA/MA/SMK Kurikulum 2013 Beserta Kunci Jawabannya!)
d. Sudahlah kamu jangan bersedih lagi
7. Berikut merupakan ciri-ciri cerpen, kecuali ...
a. selesai dibaca dengan sekali duduk
b. bentuk tulisan singkat
c. jalan cerita melebihi novel
d. jumlah kata terdiri kurang dari 1000
8. Berikut yang bukan merupakan ciri kebahasaan teks prosedur kompleks adalah ...
a. menggunakan verba material
b. lucu dan menarik
c. menggunakan kalimat imperative
(BACA JUGA:10 Soal Pilihan Ganda Biologi Kelas 11 SMA/MA/SMK Kurikulum 2013 Beserta Kunci Jawabannya!)
d. menggunakan kalimat partisipan manusia
9. Perhatikan paragraf berikut ini!
Musim kemarau atau musim kering adalah musim di daerah tropis yang dipenuhi oleh system muson. Untuk dapat disebut musim kemarau, curah hujan per bulan harus di bawah 60 mm per bulan (20 mm per dasarian) selama tiga dasarian berurut-turut. Wilayah tropika di Asia Tenggara dan Asia Selatan,Australia bagian timur laut,Afrika dan sebagian Amerika Selatan mengalami musim ini. Musim kemarau adalah pasangan dari musim penghujan dalam wilayah dwimusim. Musim kemarau panjang adalah musim kemarau yang sangat panas dalam jangka waktu yang panjang. Gejala ENSO dikenal dapat memperpanjang durasi musim ini sehingga mengakibatkan kekeringan berkepanjangan.
Paragraf tersebut merupakan bagian dari struktur teks eksplanasi yang merupakan bagian ....
a. tesis
b. orientasi
c. pernyataan umum
d. interpretasi
10. Berikut ini bukan ciri teks ceramah adalah ...
a. mengandung opini saja
(BACA JUGA:20 Latihan Soal PAS PKn Kelas 11 SMA Tahun Ajaran 2022/2023 Dilengkapi Kunci Jawaban dan Pembahasan)
b. isinya mengandung kebenaran
c. cara penyampaian sesuai dengan pendengar
d. menciptakan suasana yang ekektif
Itulah kumpulan soal mata pelajaran Bahasa Indonesia Kelas 11 SMA/MA/SMK Kelas 8 SMP/MTS beserta kunci jawaban.
(SS)