Info Vaksinasi Covid-19 Sinovac D1 dan D2 Serta Astra Zeneca Dosis 2 Tanggal 9 Desember 2021 Puskesmas Dr. Soetomo


ilustrasi vaksinasi covid-19-Pexels/FRANK MERIÑO-Pexels/FRANK MERIÑO

Surabaya" >Seputar Surabaya -  Info Vaksinasi Covid-19 Sinovac Dosis 1 dan 2 dan Astra Zeneca Dosis 2 kembali digelar olehPuskesmas Wonokromo Surabaya untuk wilayah Surabaya dan sekitarnya.

Vaksinasi dilaksanakan pada hari Kamis, yaitu pada tanggal 9 Desember 2021.

Untuk pelaksanaan vaksinasi dimulai pada:

Puskesmas Dr. Soetomo Jalan Pandegiling 223 A melayani Sinovac Dosis 1 dan 2 serta Dosis 2 Astra Zeneca: 07.30- selesai WIB

RW 7 Dr. Soetomo melayani Sinovac dosis 1 dan 2  : 10.00-14.00 WIB

(BACA JUGA:Info Vaksinasi Covid-19 Sinovac Dosis 1 dan 2 Tanggal 7-12 Desember 2021 di WTC E-Mall Surabaya)

Pendaftaran bisa dilakukan dengan cara mendatangi tempat vaksinasi secara langsung.

Tanpa syarat domisili, KTP manapun akan dilayani.

Kriteria penerima vaksinasi:

1. Usia lebih dari 12 tahun

Persyaratan penerima vaksinasi:

1.KTP/KK se- Indonesia serta fotokopi KTP/KK

2.Nomor telepon yang bisa digunakan untuk sms

3. untuk dosis 2 membawa kartu vaksin dengan jarak dengan dosis pertam 28 hari.

4. membawa alat tulis sendiri

5. dalam keadaan sehat dan sudah makan


vaksinasi covid-19 puskesmas dr.soetomo-pkmdrsoetomo-Instagram

(SS)

`
Kategori : Asli Surabaya